• Login
No Result
View All Result
Blog Insan Medika
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami
No Result
View All Result
Blog Insan Medika
No Result
View All Result
Home Uncategorized

Delapan Hal yang Bisa Merusak Gigi 

admin by admin
February 29, 2024
in Uncategorized
Reading Time: 3 mins read
2
0
SHARES
1
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Menjaga kesehatan gigi jelas penting, terutama pada saat orang telah kehilangan gigi bayinya. Cara menjaga kesehatan gigi tidak hanya sekedar rajin menggosok gigi. Ada banyak hal yang dilakukan orang tanpa sadar yang ternyata merusak gigi dan gusi.

Dilansir dari Times of India, ada delapan hal yang dapat merusak gigi.

Daftar Isi

  • 1 Tidak Pernah Flossing
  • 2 Jarang Ganti Sikat Gigi
  • 3 Menggosok Gigi Terlalu Keras
  • 4 Menggosok Gigi Setelah Makan
  • 5 Makan Terlalu Banyak Gula
  • 6 Mengetahui Bahaya tetapi Tetap Merokok
  • 7 Senang Mengunyah Es Batu
  • 8 Menyobek Sesuatu dengan Gigi

Tidak Pernah Flossing

Related image

telegraph.co.uk

Selain rajin menyikat gigi dua kali sehari, jarang yang tahu jika rajin flossing sama pentingnya. Kebiasaan ini mengangkat bakteri yang berada di antara gigi karena sisa makanan yang terselip. Begitu bakteri berkembang biak, mereka akan menyebabkan gigi berlubang dan perbaikan pinggir gigi itu sangat nyeri.

Jarang Ganti Sikat Gigi

Related image

onhealth.com

Menggunakan sikat gigi yang sudah terlalu lama juga tidak baik karena bulu-bulu sikat sudah tidak efektif menggosok gigi. Disarankan untuk mengganti sikat gigi setiap tiga bulan. Sikat gigi yang sudah terlalu lama digunakan dapat membahayakan bakteri dan ini dapat menjadi penyebab infeksi.

Menggosok Gigi Terlalu Keras

Image result for brushing teeth

telegraph.co.uk

Ada anggapan jika menggosok gigi keras-keras dapat mengangkat bakteri dan noda yang menempel di gigi. Padahal, kebiasaan seperti ini justru akan melukai gusi dan enamel. Ini akan membuat gusi menipis dan membuat gigi menjadi sensitif. 

Menggosok Gigi Setelah Makan

Related image

ebayimg.com

Beberapa orang beranggapan jika menggosok gigi setelah makan baik untuk kesehatan. Padahal dalam kenyataannya itu justru menyikatkan asam pada gigi yang justru akan membuat erosi pada gigi. Jadi, tunggulah 30 menit setelah makan, baru sikat gigi. 

Makan Terlalu Banyak Gula

Gula bisa dibilang jadi penyebab utama dari gusi dan gigi rusak. Gula membuat bakteri memproduksi asam dan jika ini tinggal terlalu lama dalam mulu, asam akan membuat masalah pada enamel gigi. Kondisi seperti ini akan mengantarkan pada masalah oral yang serius. 

Mengetahui Bahaya tetapi Tetap Merokok

Image result for smoking

dailystar.co.uk

Sudah jadi rahasia umum jika rokok adalah penyebab utama kerusakan gigi. Menguyah tembako lebih merusak gigi dari pada merokok adalah fakta. Tembakau memotong asupan darah ke gusi dan terlalu banyak mengonsumsi dapat menyebabkan kanker mulut. 

Senang Mengunyah Es Batu

Related image

dentalcareofmidfl.com

Di saat musim panas, banyak orang akan mencari ‘kesejukan’ dengan mengunyah es batu. Padahal, kebiasaan seperti itu dapat merusak gigi. Es batu dapa menyebabkan rusaknya enamel dan gigi. Selain itu suhu yang terlalu dingin juga tidak baik untuk kesehatan gigi.

Menyobek Sesuatu dengan Gigi

Related image

farmaciasantaanna.com

Terkadang orang sering menyobek sesuatu dengan menggunakan gigi karena sulit membuka kemasan makanan, misalnya, dengan tangan. Bahkan ada juga yang menggunakan gigi untuk membuka botol. Harus diingat jika gigi untuk menguyah makanan bukan sebuah peralatan.

Insan Medika merupakan provider homecare dan caregiver terbaik dan terpercaya. Segera temukan perawat professional pilihan Insan Medika dengan mengunjungi website kami.

admin

admin

Related Posts

Artikel Lansia

Cari Jasa Perawat Lansia Harian? Ini Layanan Terbaik untuk Kesehatan Lansia

March 2, 2025
Artikel Perawat

Butuh Jasa Pasang Kateter? Perawat Insan Medika Siap Membantu Anda

February 15, 2025
Artikel Perawat

Perawatan ICU di Rumah? Perawat Homecare ICU Siap Memberikan Layanan Terbaik!

February 15, 2025
Artikel Lansia

Keuntungan Menggunakan Jasa Perawat Semi Medis untuk Pendamping Lansia

January 26, 2025
Uncategorized

Ternyata Obesitas Tidak Melulu Soal Makan Banyak

February 29, 2024
Uncategorized

Tidak Mau Cepat Tua? Hindari Makanan Ini!

February 29, 2024

Recommended

Cara Merawat Pasien Pasca Operasi di Rumah agar Pemulihan Lebih Optimal

1 day ago

Mengapa Pasien Stroke Perlu Didampingi Caregiver Profesional?

3 days ago

Trending

5 Warna Lidah Ini Membantu Anda Mengenali Penyakit yang Anda Alami

8 years ago

4 Jenis Air Keras yang Membahayakan Kulit

8 years ago

Popular

5 Warna Lidah Ini Membantu Anda Mengenali Penyakit yang Anda Alami

8 years ago

4 Jenis Air Keras yang Membahayakan Kulit

8 years ago

Sakit Punggung Sebelah Kiri: Ketahui Penyebab dan Cara Penanganannya

4 months ago

Makanan yang Dilarang Dan Dianjurkan Untuk Penderita Parkinson

8 years ago

Ini Penyebab Sakit Punggung Tembus Dada & Cara Meredakannya

8 months ago

Insan Medika

Blog Insan Medika

logo

Insan Medika Adalah Agency Penyalur Perawat Home Care Yang Melayani Perawatan Pasien di Rumah Selama 24 Jam. Kami Menghadirkan Layanan Perawat Home Care Live-In Mulai Dari Perawat Orang Tua, Perawat Orang Sakit Hingga Pasien Medis Atau Pasien Yang Terpasang Alat/ ICU.

  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami

Copyright © 2020 - 2025 Insan Medika

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami

Copyright © 2020 - 2025 Insan Medika