• Login
No Result
View All Result
Blog Insan Medika
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami
No Result
View All Result
Blog Insan Medika
No Result
View All Result
Home Bahaya

Waspada Jutaan Bakteri pada Keyboard Komputer

admin by admin
February 29, 2024
in Bahaya
Reading Time: 2 mins read
2
0
SHARES
0
VIEWS
Share on FacebookShare on Twitter

Sebagian orang menganggap tempat yang kotor adalah sarang bakteri. Sebenarnya anggapan ini tak salah hanya saja bakteri rupanya bersarang pada tempat yang tak terduga yakni papan tombol alias keyboard komputer. Ia tampak bersih dan baik-baik saja tapi kenyataannya ada jutaan bakteri siap menemani orang mengetik. 

Hal itu terungkap dari hasil riset bakteri pada keyboard yang dilakukan CBT Nuggets, AS baru-baru ini seperti dikutip dari Huffington Post. Dengan suatu alat yang digosokkan pada beberapa benda yang umum berada di kantor, mereka menemukan bahwa kartu identitas elektronik adalah benda bakteri terbanyak yakni sekitar 4,6 juta bakteri tiap satu inci persegi (6,5 centimeter persegi). 

Sedangkan keyboard menduduki tempat kedua dengan jumlah bakteri sebanyak 3,5 juta. Jumlah ini membuat keyboard lebih kotor daripada dudukan toilet. CBT Nuggets menemukan dudukan toilet hanya dihuni sebanyak 172 bakteri. Jenis bakteri yang umum ditemukan seperti bakteri gram positif yang ditemukan pada pneumonia. 

Lebih dalam lagi, Gary Noskin dan koleganya di Chicago’s Northwestern Memorial Hospitalmeneliti lebih lanjut jenis bakteri pada keyboard. 

Dilansir dari Fox News, mereka menemukan ada tiga jenis bakteri yakni, vancomycin-resistant enterococcus faecium (VRE), methicillin-resistant Staphylococcus aureus (MRSA) dan pseudomonas aeruginosa (PSAE). Rilis dari Society for Healthcare Epidemiology of Americamenyebut ketiga jenis bakteri ini tersebar di alam bebas. Mereka dapat mengancam nyawa tapi juga bisa tak peduli pada tubuh orang sehat. 

Menyusuri berbagai sumber, VRE adalah jenis bakteri anterococci yang resisten terhadap antibiotik. Bakteri ini berbahaya sebab sulit diatasi dengan vaksi yang didesain untuk membunuh anterococci. VRE bertanggung jawab atas timbulnya infeksi saluran kencing, infeksi aliran darah dan infeksi pada luka. 

Sedangkan MRSA adalah kuman staph yang resisten terhadap antibiotik. Ia dapat menimbulkan aneka penyakit menular yang menyerang tulang, sendi, darah, katup jantung dan infeksi paru-paru. MRSA menyebar melalui kulit. Gejala awal biasanya terdapat ruam atau luka yang tak kunjung sembuh. 

Ada pula PSAE yang merupakan bakteri gram negatif. Ia dapat menyebabkan penyakit pada tanaman, hewan dan manusia. Pengobatannya cukup sulit karena ia resisten terhadap antibiotik. PSAE mampu mengancam nyawa karena infeksi bakteri ini bisa menimbulkan pneumonia, infeksi saluran kencing, infeksi pencernaan dan infeksi jaringan halus serta kulit. 

“Ini penting untuk membersihkan peralatan komputer secara teratur, strategi pencegahan penyakit yang paling penting ialah mencuci tangan,” kata Gary.

Insan Medika merupakan provider homecare dan caregiver terbaik dan terpercaya. Segera temukan perawat professional pilihan Insan Medika dengan mengunjungi website kami.

admin

admin

Related Posts

Bahaya

Waspada! Sayur dan Buah Terpapar Pestisida Meningkatkan Penyakit Parkinson Hingga 80%!

February 29, 2024
Bahaya

Macam-macam Jenis Batuk Yang Harus Anda Waspadai

February 29, 2024
Bahaya

Waspada! 5 Sayuran dan Buah-Buahan ini Berbahaya!

February 29, 2024
Bahaya

Mabuk Perjalanan: Penyebab dan Tips Mencegahnya

February 29, 2024
Bahaya

Waspada Sindrom Patah Hati Bisa Berujung Kematian

February 29, 2024
Bahaya

Makan Mie Instan Pakai Nasi Berbahaya, Begini Penjelasannya

February 29, 2024

Recommended

Mengapa Pasien Stroke Perlu Didampingi Caregiver Profesional?

1 day ago

Perawatan Harian Pasien Stroke di Rumah yang Aman

2 days ago

Trending

5 Warna Lidah Ini Membantu Anda Mengenali Penyakit yang Anda Alami

8 years ago

4 Jenis Air Keras yang Membahayakan Kulit

8 years ago

Popular

5 Warna Lidah Ini Membantu Anda Mengenali Penyakit yang Anda Alami

8 years ago

4 Jenis Air Keras yang Membahayakan Kulit

8 years ago

Sakit Punggung Sebelah Kiri: Ketahui Penyebab dan Cara Penanganannya

4 months ago

Makanan yang Dilarang Dan Dianjurkan Untuk Penderita Parkinson

8 years ago

Berapa Biaya Layanan Perawat Homecare untuk Pasien Stroke? Ini Rinciannya

1 year ago

Insan Medika

Blog Insan Medika

logo

Insan Medika Adalah Agency Penyalur Perawat Home Care Yang Melayani Perawatan Pasien di Rumah Selama 24 Jam. Kami Menghadirkan Layanan Perawat Home Care Live-In Mulai Dari Perawat Orang Tua, Perawat Orang Sakit Hingga Pasien Medis Atau Pasien Yang Terpasang Alat/ ICU.

  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami

Copyright © 2020 - 2025 Insan Medika

Welcome Back!

Login to your account below

Forgotten Password?

Retrieve your password

Please enter your username or email address to reset your password.

Log In
No Result
View All Result
  • Home
  • Cari Perawat
  • Lowongan
  • hubungi Kami

Copyright © 2020 - 2025 Insan Medika