Gaya Asertif, Cara Tepat Mendidik Anak 

Mendidik anak tak bisa sembarangan. Salah sedikit saja, bakal berdampak buruk bagi sikap dan perilaku anak. Dari beberapa gaya dalam mendidik anak, gaya asertif dinilai paling tepat digunakan untuk mengarahkan anak. Pegiat perlindungan anak, Diena Haryana menjelaskan dalam mengasuh anak dikenal dengan tiga gaya yakni pasif, agresif dan asertif. Gaya pasif cenderung memberikan keleluasaan pada anak…

Read More

9 Kebiasaan yang Berdampak Buruk Bagi Kesehatan (Part 2)

Kembali ke Part 1 6. Tidak Memerhatikan Asupan Gula Menurut Asosiasi Jantung Amerika, jumlah gula yang maksimal dikonsumsi laki-laki dewasa sebanyak 9 sendok teh, sedangkan perempuan dewasa 6 sendok teh. Namun rata-rata orang Amerika mengonsumsi 19,5 sendok teh tiap hari. Gula ditambahkan ke dalam berbagai makanan dan minuman yang kita konsumsi sehari-hari, terutama pada makanan…

Read More

9 Kebiasaan yang Berdampak Buruk Bagi Kesehatan (Part 1)

Banyak orang kini berusaha untuk mengubah gaya hidupnya, demi mendapatkan tubuh yang lebih sehat dan terhindar dari berbagai penyakit. Mereka pun rela mengganti makanan siap sajinya dengan sayur dan buah-buahan, serta disiplin dalam berolahraga. Sayangnya meskipun hal tersebut terlihat cukup baik bagi kesehatan, namun tanpa disadari ternyata ada banyak kebiasaan sehari-hari yang dapat memperburuk kondisi…

Read More

4 Penyebab Pusing Sesudah Makan

Sudah sangat lapar tapi ketika usai makan justru kepala dirundung sakit kepala yang tidak mengenakan? Kenali berbagai kemungkinan yang jadi latar belakang masalah tersebut. Dirangkum oleh detikHealth, mulai dari postprandial hypotension hingga alergi, ini dia penjelasan lebih lanjut soal penyebab pusing usai makan. 1. Postprandial Hypotension Setelah konsumsi makanan, usus membutuhkan sejumlah darah dalam jumlah besar…

Read More

Mengetahui Kanker Tiroid, Penyakit yang Diderita Probosutedjo Selama 20 Tahun

Pengusaha Probosutedjo, yang juga adik dari Presiden Kedua Indonesia Soeharto wafat pada Senin (26/3/2018) ini. Menurut anak almarhum, Lindang Sari Kurniawati Probosutedjo, ayahandanya meninggal 07.00 WIB di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo, Jakarta. Menurutnya, almarhum sudah lama mengidap kanker tiroid selama 20 tahun. Hal inilah yang menyebabkan kematiannya. Lantas, seperti apakah penyakit kanker tersebut? Tiroid adalah…

Read More